Bupati Simalungun Menghadiri Peresmian Jalan Tol Trans Sumatera Kabupaten Langkat Kabupaten Serdang Bedagai Kabupaten Simalungun Kota Tebing Tinggi Provinsi Sumatera Utara

DETIK 1 NEWS

- Redaksi

Selasa, 10 September 2024 - 05:43 WIB

5011 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMALUNGUN | Bupati Simalungun menghadiri Peresmian Jalan Tol Trans Sumatera Kabupaten Langkat Kabupaten Serdang Bedagai Kabupaten Simalungun Kota Tebing Tinggi Provinsi Sumatera Utara.

Peresmian langsung di lakukan oleh Presiden RI Bapak Joko Widodo yang di laksanakan dan di pusat kan di Gerbang Tol Sinasak Kecamatan Tapian Dolok Kabupaten Simalungun Selasa 10 September 2024

Kehadiran Presiden di sambut dengan tor tor Somba dan di sematkan hiou Pamoting oleh perwakilan Pemangku Adat Simalungun

Presiden Jokowi menjelaskan bahwa  Ada pun jalan yang di resmikan Jalan Tol Ruas Binjai -Langsa Seksi 2 Stabat -Tanjung Pura yang di bagun sejak 2020 dengan panjang 26.2KM dengan anggaran 11,6 Triliun rupiah

dan Jalan Tol Ruas Kuala Tanjung – Tebing Tinggi – Parapat Seksi 3-4 Tebing Tinggi – Serbelawan – Sinasak yang di bangun sejak tahun 2018 sepanjang 45,6KM dengan anggaran 6Triliun rupiah

Dan total keseluruhan panjang 2.998Km dan total yang akan di resmikan sekitar 71.8Km

Tentu dengan di resmikan Ruas Kuala Tanjung Tebing Tinggi dan Perapat sebagai peningkatan kawasan destinasi pariwisata super prioritas yakni Danau Toba kita harapkan akan tumbuh UMKM baru sebagai peningkatan ekonomi masyarakat di wilayah ini.

Selanjutnya Presiden di dampingi beberapa menteri dan Bupati Simalungun secara simbolis menekan tombol sirene tanda Jalan Tol Gerbang Sinasak di resmikan

Dalam kesempatan itu Bupati Simalungun menyampaikan syukur atas di resmikan Jalan Tol Ruas Kuala Tanjung Tebing Tinggi Parapat
Tentu dengan di resmikan jalan tol ini banyak memberikan kemudahan bagi kita yang hendak pergi ke Medan yang awalnya bisa di tempuh 3 sampai 4 jam sekarang hanya satu setengah jam saja.

Kedepannya juga kan di lanjutkan Pembagunan ruas Tol hingga ke kota Parapat sekitar 40 Km lagi
Harapan kita ini bisa juga di selesaikan dalam Waktu dekat

Yang nanti jalan ini bisa meningkatkan daya tarik wisatawan untuk datang ke kota Parapat dengan begitu hal ini bisa berintegrasi dengan pertumbuhan ekonomi masyarakat dan peningkatan kawasan pariwisata super prioritas.

Laporan S.Hadi.Purba

Berita Terkait

Semangat Tinggi di Tengah Tantangan, Hari Terakhir SKB Kemenkumham Kalteng Perserta Tetap Fokus Menuju Impian
Polres Simalungun Kawal Debat Publik Pilkada 2024 dengan Aman dan Kondusif, Kapolres Hadiri Langsung untuk Pastikan Ketertiban
Kangkangi Kedaulatan Negara, Oknum Mafia Bebas Rampas Dan Kuasai Hutan Negara
Ratusan Warga Yakin Anton – Benny Menang, Warga Cerita Ke Benny Gusman Sinaga Mulai Kondisi Infrastruktur Buruk dan UMKM Terlantar Hingga Sinyal Cellular Menjadi Polemik Di Kabupaten Simalungun
Sinergitas TNI-Polri Semakin Kuat: Kapolres Simalungun Berikan Kejutan di HUT TNI ke-79 kepada Dandim 0207/SM
Sulitnya Akses Permodalan, Secara Swadaya Para Pelaku UMKM Batu Silangit Undang Anton Benny
Polri, TNI, dan Warga Bersinergi Tangani Longsor di Jalan Siantar-Parapat, Akses Jalan Kembali Normal
ASN Dan OPD Dilarang Terlibat Politik: Terjadi Ddi Simalungun Ada Apa Mobil BK Merah Bersama Mobil Calon Bupati Simalungun?

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 21:27 WIB

Debat Publik Ketiga Pilkada Medan, Ketua GM FKPPI Medan Nilai Rico-Zaki Unggul dengan Solusi Konkret

Jumat, 22 November 2024 - 14:36 WIB

Gugatan Perdata oleh Pengacara Tersangka Kasus Pelecehan Seksual Ditolak Pengadilan Negeri Pagar Alam

Jumat, 22 November 2024 - 10:39 WIB

Gubernur Jabar Apresiasi Program Makan Gratis yang Bermanfaat untuk Anak dan Ekonomi

Minggu, 17 November 2024 - 22:02 WIB

Dihadapan 500 Warga Sei Balai, Zahir Kembali Ingatkan Jangan Sampai Terpecah Akibat Hoax

Sabtu, 2 November 2024 - 10:05 WIB

Calon Bupati Batu Bara Ir. H. Zahir, M. Ap, Sosialisasi Kertas Suara dan Cara Mencoblos yang Benar

Jumat, 1 November 2024 - 20:08 WIB

Calon Bupati Batu Bara, Jikalau Terpilih 27 November, Lanjutkan Pembangunan Drainase

Kamis, 31 Oktober 2024 - 08:39 WIB

Silaturahmi Dirumah Sudarman, Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda di Sambut Ratusan Simpatisan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:46 WIB

150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam

Berita Terbaru