Pemuda Kota Lhokseumawe Deklarasi Dukung Mualem-Dek Fad

DETIK 1 NEWS

- Redaksi

Senin, 9 September 2024 - 23:38 WIB

5018 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH – Sejumlah perwakilan pemuda kota Lhokseumawe mendeklarasikan diri mendukung Mualem – Dekfat di pilkada Aceh 2024.

Deklarasi ini berlangsung di tempat wisata Isaka Lhok Jok, Kabupaten Aceh Utara, Minggu 8 September 2024.

“Kami semua terinspirasi dengen sosok pemuda yang bernama Dek Fad yang ikut mendampingi Mualem.

Pemuda pemegang tongkat estafet di masa yang akan datang,” kata Muhajir, Ketua Pemuda Kandang, Lhokseumawe.

“Kehadiran Dek Fad merupakan keterwakilan kami semua pemuda sekota Lhokseumawe dalam mewujudkan kesejahteraan rakyat Aceh,” ujarnya lagi.

Dalam pertemuan tersebut juga ikut dihadiri oleh Teungku H Muhammad Nur sebagai Jurkam dan jurubicara Tim Pemenangan Mualem – Dek Fad.

Teungku Muhammas Nur mengaku sangat mengapresiasi dukungan pemuda kota Lhokseumawe Terhadap Mualem – Dek Fad dan mengajak seluruh pemuda Aceh dan pemilih pemula untuk bersama Mualem-Dek Fad.

“Insya Allah, Aceh akan lebih baik dan maju kedepan,” kata Teungku M. Nur. (RED)

Berita Terkait

HMI Aceh Sebut, Berjiwa Besarlah menerima kekalahan, yang Menang Wujudkan Kemakmuran Untuk Rakyat Aceh
Prihatin Atas Musibah Kebakaran, Dek Fadh Sambangi Dayah Abu Madinah
Baveti Aceh Gelar Open Tennis U-115 Tahun 2024, Piala Aminullah
Kisruh, Tim 01 Tidak Mau Tandatangan Rekap Suara, Usman Lamreng : Berilah Keteladanan Politik Yang Baik.
Sekjen PW FRN Propinsi Aceh Perkumpulan Wartawan Fast Respon Nusantara Ucapkan Selamat Kepada Mualem- Dek Fadh
Ketua PW IWO Prov Aceh Ucapkan Selamat Kepada Muallem – Dek Fadh Atas Kemenangan Di Pilgub Aceh.
Ketua DPW Nasdem Aceh Akui Muzakir Manaf Dan Dek Fadh Unggul Peroleh 53,40 Persen Dari 100% Rekap TPS. Dan Berikan Ucapkan Selamat.
Berdasarkan Hasil Hitungan Real Count KPU Dan Real Count Desk Pilkada Aceh Muallem – Dek Fadh Unggul Atas Om. Bus – Syech Fadhil.

Berita Terkait

Senin, 2 Desember 2024 - 09:33 WIB

Prihatin Atas Musibah Kebakaran, Dek Fadh Sambangi Dayah Abu Madinah

Minggu, 1 Desember 2024 - 14:57 WIB

Baveti Aceh Gelar Open Tennis U-115 Tahun 2024, Piala Aminullah

Minggu, 1 Desember 2024 - 01:42 WIB

Kisruh, Tim 01 Tidak Mau Tandatangan Rekap Suara, Usman Lamreng : Berilah Keteladanan Politik Yang Baik.

Sabtu, 30 November 2024 - 16:26 WIB

Sekjen PW FRN Propinsi Aceh Perkumpulan Wartawan Fast Respon Nusantara Ucapkan Selamat Kepada Mualem- Dek Fadh

Sabtu, 30 November 2024 - 03:25 WIB

Ketua PW IWO Prov Aceh Ucapkan Selamat Kepada Muallem – Dek Fadh Atas Kemenangan Di Pilgub Aceh.

Jumat, 29 November 2024 - 10:50 WIB

Ketua DPW Nasdem Aceh Akui Muzakir Manaf Dan Dek Fadh Unggul Peroleh 53,40 Persen Dari 100% Rekap TPS. Dan Berikan Ucapkan Selamat.

Jumat, 29 November 2024 - 06:54 WIB

Berdasarkan Hasil Hitungan Real Count KPU Dan Real Count Desk Pilkada Aceh Muallem – Dek Fadh Unggul Atas Om. Bus – Syech Fadhil.

Kamis, 28 November 2024 - 11:18 WIB

Pilkada Aceh Aman dan Lancar, Abu Razak Ingatkan Penyelenggara Tidak ‘Memantik Api’

Berita Terbaru

PEMATANGSIANTAR

Upacara Kenaikan Pangkat di Lapas Narkotika Klas IIA Pematang Siantar

Rabu, 4 Des 2024 - 02:03 WIB